Telah benarlah Firman Allah yang telah mengharamkan Babi. Dan akan selalu
benar hingga hari kiamat (Kebenaran itu benar).
Terbukti mengapa didlam alqur'an Babi disebut Rijs (Kotor)?
Kata Rijs mengandung makna " Keburukan budi pekerti serta kebobrokan moral."
Disamping tidak halal dan tidak thoyyib (tidak sehatdan tidak menentramkan), mengkonsumsi
daging Babi secara tersirat dapat menimbulkan budi pekerti (Akhlak/moral).
Kaitannya dengan Babi, di zaman akhir seperti saat ini dan di masa akan datang, disinyalir
Babi akan semakin banyak dimanfaatkan oleh manusia, baik untuk bahan makanan, minuman, obat-obatan, dunia kedokteran, kosmetik, peternkan dan lain-lain.
Diantara keburukan Babi yaitu :
- Lemak babi mengandung Complicated fats antara lain triglycendes, yang membahayakan liver
- Dagingnya mengandung kolesterol tinggi
- Terdapat salah satu jenis cacing Tenasolium. Cacing ini berkembang biak didalam pencernaan
selama 60 tahun dan mempunyai panjang 8 meter.
Waspadalah tipu daya kaum kafir yang menyesatkan Kaum Muslimin...
Marilah kita berpegang teguh pada ketetapan Allah dan jangan bercerai berai.
Bagi kaum muslimin agar tidak mengkonsumsi obat-obatan yang dilapisi dengan cangkang kapsul
yang terbuat dari bahan baku Gelatin Babi.
Wahai kaum muslimin.....perhatikanlah makanan dan minuman yang kalian makan dan minum
sebagaimana Allah SWT, berfirman :
" Maka hendaklah manusia itu memperhatikan makananya (Qs. Abasa :24)
Sehat jasmani dan rohani adalah bekal untuk senatiasa beribadah kepada Allah SWT dengan benar.
Dan salah satu syarat dikabulkanya do'a dan diterimanya seluruh amal sholeh.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar